Daerah

60 Wartawan dan Dinas PUTR Lumajang Buka Puasa Bersama

×

60 Wartawan dan Dinas PUTR Lumajang Buka Puasa Bersama

Sebarkan artikel ini

Example 300x600

Lumajang, LENSANUSANTARA.CO.ID
Dalam rangka memanfaatkan momen bulan suci Ramadhan, bulan yang penuh berkah dan ampunan, Dinas Pekerjaan Umun dan Tata Ruang ( PUTR ) Kabupaten Lumajang bersama awak media buka bersama bertempat di Aula Kantor PUTR Lumajang. Kamis, ( 21/4/2022 ) Sore.

Hadir dalam acara bukber ini, Plt. Dinas PUTR, sekretaris, kepala bidang, staf dan semua kepala biro ( kabiro ) insan pers Lumajang.

Plt. Dinas PUTR Kabupaten Lumajang Agus Siswanto, ST, MT. mengatakan, buka bersama ( bukber ) tersebut digelar, karena kegiatan tersebut merupakan kegiatan positip bulan puasa.
Hal itu untuk mempererat tali silaturohim dan meningkatkan keimanan yang sedang menjalankan ibadah puasa.
menjelang buka puasa,”tuturnya.

Agus pangilan akrab Plt. Dinas PUTR menambahkan, Sebagai jurnalis tidak hanya mampu menulis dan membuat berita tapi harus mampu berkolaborasi dengan semua dinas yang ada sehingga tercipta suatu kebersamaan.

Sebalikna tanpa peran pers, kita tidak ada artinya.
Sesuai fungsi jurnalis sebagai alat komunikasi, corong informasi dan alat kontrol.
Kiranya perlu untuk saling berbagi rasa di bulan yang penuh berkah ini. Makanya buka bersama menjadi salah satu kegiatan yang dilakukan Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang,” pungkasnya.

Tempat yang sama humas PUTR Kabupaten Lumajang Subowo Berharap, kekompakan tersebut memang sengaja dibentuk agar terjadi komunikasi aktif.
Dengan demikian, keinginan bersama yakni saling mencurahkan kasih sayang pada bulan Ramadan ini bisa tercapai, dalam membangun emosional.

Selain itu, dia selalu menghimbau agar tetap menjaga kebersamaan, utamanya saat buka puasa dan menjelang lebaran,”paparnya.

Agenda buka bersama PUTR Lumajang ini tetap mengedepankan protokol kesehatan yakni, memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan, hindari kerumunan dan kurangi mobilitas dengan tujuan pandemi segera berahir.
( Amir/Diah )

**) IIkuti berita terbaru Lensa Nusantara di Google News klik disini dan jangan lupa di follow.