Daerah

Lomba 10 Program Pokok PKK Desa Nogosari Jember Tekan Angka Stunting

57
×

Lomba 10 Program Pokok PKK Desa Nogosari Jember Tekan Angka Stunting

Sebarkan artikel ini
Jember
Lomba 10 Program Pokok PKK Desa Nogosari, Jum'at (10/3/2023).(Foto: Badri/ LensaNusantara).

Jember, LENSANUSANTARA.CO.ID – Ketua Pokja 4 Tim Penggerak Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Suhartini memberikan penilaian lomba 10 Program Pokok PKK bertempat di Desa Nogosari kecamatan Rambipuji, (10/3/2023).

Example 300x600

Lomba 10 program pokok PKK dan lomba gotong royong, tanpa adanya lomba masyarakat itu takut ketika ada lomba nantinya mereka mempunyai semangat untuk sadar berprilaku. Hal tersebut di sampaikan oleh Suharti Ketua Pokja 4.

BACA JUGA :
Perluasan SSA di Area Kampus Jember Tahap Uji Coba

Pokja 1,2, 3 dan 4 tidak lepas pencegahan dari stunting dan di awali stop pernikahan dini.

“Suharti menambahkan, tugas Pokja 4 pendampingan seribu hari kehidupan melakukan pendampingan stunting di kabupaten Jember dengan angka zero,” menurutnya.

BACA JUGA :
Hari ke-8 Pengeboran Sumur Bor TMMD 124, Warga Desa Plalangan Ucapan Terima Kasih kepada Kodim 0824 Jember

Dalam pemanfaatan halaman pekarangan, nantinya protein yang bisa di pelihara oleh masyarakat sendiri ada ikan lele dan kolam buatan.

BACA JUGA :
Dies Natalis ke-44 SMA Negeri Ambulu Jember Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW

“Sehingga yang diharapkan penurunan stunting bukan hanya Pokja 1, tetapi semua melakukan penurunan stunting,” tuturnya (Dri).

error: Content is protected !!