BeritaDaerah

Proyek Pembukaan Badan Jalan Kampar Diduga Tidak Ada Laporan Kepada Pihak Desa

×

Proyek Pembukaan Badan Jalan Kampar Diduga Tidak Ada Laporan Kepada Pihak Desa

Sebarkan artikel ini

Kampar, LENSANUSANTARA.CO.ID – Proyek pembukaan badan jalan di Desa pulau gadang dusun satu RW satu, di kawasan PLTA koto panjang di kecamatan Xlll koto Kampar Kabupaten Kampar provinsi Riau, masih menjadi bahan pertanyaan bagi masyarakat setempat.

Example 300x600

Proyek misterius tersebut, di duga dari kelompok swadaya masyarakat wisata batu kudo, saat di konfirmasi Rusdi sekretaris kelompok swadaya wisata batu Kudo, lewat pesan singkat whastapp.

Rusdi mengatakan,”bahwasanya itu proyek pembukaan badan jalan di Desa pulau gadang dusun satu RW satu, bukan dari dana APBD Kabupaten Kampar, itu dana dari swadaya kelompok wisata batu Kudo, kemaren sudah ada ketua melaporkan kegiatan pembukaan badan jalan ke pada Sofian Datuok kaji sati selaku kepala Desa Pulau Gadang”. imbuh Rusdi.

Saat diminta keterangan terkait pengerjaan pembukaan badan Jalan kepada kepala Desa pulau gadang, Sofian majo sati, S.H, M.H, lewat whatsApp pribadi nya, mengatakan.

“Bahwasanya itu proyek pembukaan badan jalan di Desa pulau gadang dusun satu, tidak ada pemberitahuan nya sama pemerintah Desa pulau gadang”tutup sang kades datuok majo sati.(hattan bkn).

**) IIkuti berita terbaru Lensa Nusantara di Google News klik disini dan jangan lupa di follow.

Tinggalkan Balasan