Pemerintahan

Bupati Minsel FDW Terima Kunjungan dari BPOM

131
×

Bupati Minsel FDW Terima Kunjungan dari BPOM

Sebarkan artikel ini

Minsel, LENSANUSANTARA.CO.ID – Bupati Minahasa Selatan Franky Donny Wongkar, SH bersama Wakil Bupati Pdt Petra Yani Rembang menerima Kunjungan dari Balai Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) di Ruang Kantor Bupati Rabu (13/4/2022)

Example 300x600

Kunjungan dari BPOM tersebut dalam rangka Melakukan Audiensi untuk Membahas Rencana Launching Minyak Tawaang Sebagai Produk yang layak dipakai.

BACA JUGA :
Bupati FDW Hadiri Diseminasi KPJU Unggulan UMKM

Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan mengapresiasi dan mendukung rencana ini, kiranya dapat terlaksana dengan baik dan memberikan manfaat bagi masyarakat. (Steven Selang)