Berita

Aliansi Jurnalis Probolinggo AJP, Wadah Baru Jurnalis Probolinggo

×

Aliansi Jurnalis Probolinggo AJP, Wadah Baru Jurnalis Probolinggo

Sebarkan artikel ini

Lensanusantara.net | Probolinggo – Dengan terbentuknya organisasi baru, akan menjadi wadah baru untuk jurnalis Probolinggo yang tergabung dalam AJP ( Aliansi jurnalis Probolinggo ) telah resmi di buka.

Dalam peresmian nama baru untuk wadah tersebut di dukung oleh kurang lebih 35 anggota yang otomatis menjadi Pendiri terbentuknya nama baru untuk wadah baru di Probolinggo raya.

Example 300x600

Edi Sunarko mengatakan dihadapan awak media, Jumat (14/08/2020) Pembentukan wadah baru ini berharap Akan lebih maju lagi kedepannya, kami berharap wadah baru ini tidak ada lagi gesekan antar jurnalis, saya pribadi adalah pembina dari organisasi lain (f – Wamipro)  namun saya sudah mengundurkan sebagai pembina di organisasi tersebut, hal tersebut di ikuti banyak teman anggota yang lain.Jadi hari ini kami deklarasikan nama wadah kami untuk kedepannya,” jelas Edi mantan pembina f – Wamipro .

Di sisi lain Soni Buslan Saki , salah satu anggota pendiri AJP mengatakan, hal ini akan menjadi langkah baru untuk wadah teman teman jurnalis  kedepannya , kami sepakat untuk tidak lagi menoleh kebelakang , karena pada prinsipnya langkah kita kedepan dan hal yang berlalu menjadi suatu pelajaran yang berharga, kami bersatu dengan segala harapan agar teman teman tetap menjaga tupoksi,profesional sebagai seorang jurnalis” kata Soni. (Prasojo/Niman)

**) IIkuti berita terbaru Lensa Nusantara di Google News klik disini dan jangan lupa di follow.

Tinggalkan Balasan