Seluma, LENSANUSANTARA.CO.ID – Pasangan Bupati-Wakil Bupati (wabup) Kabupaten Seluma yakni Erwin Octavian dan Gustianto Resmi dilantik oleh Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah di Gedung Daerah Balai Raya Semerak Bengkulu,pada hari Jum’at 26/02/2021.
“Saya sebagai Bupati bersama Gustianto sangat berharap kepada seluru Forkopimda guna untuk menyamakan persepsi untuk memajukan kabupaten seluma seperti yang telah direncanakan sebelumnya.
Terkait dengan Program kerja dan Visi-Misi yang telah direncanakan kita akan kordinasi dengan Forkopimda dan bekerja sesuai Program yang akan kita leksanakan.”Tegass Erwin Octavian
“Gustianto menambahkan,kita akan secepatnya kordinasi kepada seluruh OPD kabupaten seluma.sebagai wakil bupati memiliki fungsi untuk mengawasi.maka kita akan mengadakan rapat kepada seluru OPD untuk memajukan kabupaten seluma.”jelasnya
“Selamat kepada Bupati dan Wakil Bupati seluma yang sudah dilantik ,kita akan mendukung semua apa yang sudah menjadi program yang direncanakan sebelumnya,
Dan bekerjasama untuk memajukan kabupaten seluna untuk lebi baik.”ucap Pejabat Sekda Seluma”Ricky Gunarwan.(rico)